TEMA 8 PRAJAMUDA KARANA
SUBTEMA 3 AKU SUKA BERPETUALANG
KELAS 3 SD AL AZHAR 2
Tema 8 : Prajamuda karana
Subtema 3 : Aku Suka berpetualang
Pembelajaran : 1 dan 2
Tujuan Pembelajaran:
Tujuan Pembelajaran
1. Setelah membaca, siswa dapat mengindentifikasi jenis lambang/simbol lalu lintas dengan benar.
2. Setelah mengamati contoh, siswa dapat mengidentifikasi data yang disajikan dalam diagram gambar dengan benar.
3. Setelah mengamati contoh, siswa dapat mengidentifikasi unsur-unsur garis, dan warna dalam sebuah karya dekoratif dengan benar.
4. Setelah mengamati contoh, siswa dapat merancang penggunaan kombinasi garis, bidang, dan warna untuk membuat karya dekoratif dengan benar.
5. Setelah membaca teks, siswa dapat menyebutkan contoh sikap yang sesuai arti teks Bhinneka Tunggal Ika dengan benar.
6. Setelah mengamati, siswa dapat mengklasifikasi jenis lambang/simbol lalu lintas dengan benar.
Akbar hadir ibu... Siap belajar
BalasHapusAssyfa Alin Wibowo hadir Bu...
BalasHapusAssalamualaikum..m.hafiz yustisio hadir🙏
BalasHapus